Membuat Energy Saving Mode Jquery Blogger



Selamat Malam Sobat Blogger. Malam ini kita akan memodifikasi tampilannya dengan gambar sehingga tampilan screensaver berupa gambar, namun perlu Anda ketahui bahwa penambaan gambar pada energy saving ini akan membuat loading blog akan semakin berat karena mendapat tambahan satu gambar lagi yaitu gambar pada energy saving mode, hal ini dapat Anda jadikan pertimbangan jika ingin membuat energy saving mode dengan gambar, untuk yang benar-benar ingin memasangnya ikuti langkah berikut :

  • Pertama login ke Akun Blogger Anda
  • Kedua klik Rancangan
  • Ketiga Klik Edit HTML
  • Keempat Masukkan Kode dibawah ini dan Letakkan di atas kode </head>
<script language='javascript' src='http://jquery-new.googlecode.com/files/energisavingmode.js' type='text/javascript'/>
  • Dan Simpan Template.
  • Semoga Bermanfaat.
  • NB : Semua Script sudah dijadikan satu di Javascript .

Penulis : IKHLASIKHSANALYA ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel Membuat Energy Saving Mode Jquery Blogger ini dipublish oleh IKHLASIKHSANALYA pada hari 31 July 2012. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan Membuat Energy Saving Mode Jquery Blogger
 

0 komentar:

Post a Comment